Sobat DT pasti kalian sudah pada
tau siapa actor yang 1 ini, ya dia adalah Endi Arfian. Endi Arfian adalah aktor cilik
yang kini mulai beranjak dewasa ini sangat luar biasa dalam ber-akting.
Namanya mulai di perkenalkan kepada publik saat ia
membintangi filmografi perdananya yang
berjudul The Perfect House pada
tahun 2011, dan namanya semakin terkenal saat memerankan filmografi keduanya yang berjudul Brandal Brandal Ciliwung pada
tahun 2012.
Biar lebih jelas berikut kategori yang pernah Endi Arfian
perankan. Untuk kategori filmografi Endi Arfian setidaknya pernah memerankan filmografi: The Perfect House -2011, Brandal - Brandal Ciliwung
2012, Airmata Terakhir Bunda 2013, dan Para Pemburu Gajah.
Biodata Aktor Endi Arfian
Nama Lahir :
Arfiandi Eka Putra
Nama Lain :
Endi Arfian
Tempat Lahir :
Jakarta
Tanggal Lahir :
22 Mei 2001
Umur : 13 Tahun
Kewarganegaraan : Indonesia
Pekerjaan : Aktor
Orang tua : Adi Hartadi & Jayati Haskara Dwi Putri
Foto Terbaru Aktor Endi Arfian
Demikianlah Biodata Aktor Endi
Arfian dan Foto Terbaru. Semoga bermanfaat untuk Anda