Seperti kakak
dan adiknya musisi Ahmad Dhani memberi nama anaknya itu dari
toko sufi yang dia kagumi,
Ahmad Jalaluddin Rumi. Anak yang dilahirkan di Jakarta
ini sangat akrab disapa dengan sebutan El,
dan ia merupakan adik dari Al (Ahmad
Al Ghozali).
Dia juga tidak kalah dengan kakanya AL, El juga sangat jago dalam
bermain musik.
Hal ini tentunya karena
ia lahir dari kalangan musisi dan dari kecil El sudah dikenalkan dengan yang
namanya musik
jadi tidak heran lagi kalo El sama jagonya dengan kakanya yaitu Al (AhmadAl
Ghozali) dalam dunia musik.
Berikut biodata El selengkapnya.
Biodata Artis Ahmad El
Jallaludin Rumi
Nama Lahir : Ahmad El Jallaludin Rumi
Nama
Lain :
El
Lahir : Jakarta, 30 Mei 1999
Umur : 15 tahun
Pekerjaan
: Drummer & Artis
Tahun
Aktif :
2009 - Sekarang
Hubungan
: AL Ghozali (Kakak) dan
Dul atau AQJ (Adik)
Orang
tua : Ahmad Dhani dan
Maia Estianty
Agama : Islam
Foto Terbaru Ahmad El Jallaludin Rumi
Demikianlah Biodata Artis Ahmad El Jallaludin Rumi Dan Foto Terbaru. Semoga bermanfaat untuk Anda