Priscilla Febrita Wiriahardja atau yang kerap disapa Pica Priscilla ini merupakan seorang artis
Indonesia kelahiran Jakarta 27 Februari 1988. Pica Priscilla mengawali karier
keartisannya saat dirinya terjun ke dunia Model lalu kemudian merambah ke dunia
peran. Pica Priscilla yang merupakan mantan peraih
penghargaan Miss Cantik pada Miss Indonesia 2010 mewakili wilayah Sulawesi
Utara ini semakin terkenal setelah dirinya di percaya untuk memerankan video
clip SLANK yang berjudul Kilav dan I Miss
You But I Hate You (English
Version).
Namanya semakin melijit saat dirinya terjun ke dunia presenter di berbagai
acara televisi yang membawakan namanya menjadi besar di berbagai acara TV
tersebut dan berikut di bawah ini profile biodata selengkapnya tentang gadis
cantik yang bernama Pica
Priscilla
Biodata Artis Cantik Pica
Priscilla
Nama Lahir : Priscilla Febrita Wirihardja
Lahir : Jakarta, 27 Februari 1988
Pekerjaan : Presenter, Model
Tahun Aktif : 2010 – Sekarang
Agama : Kristen Katolik
Akun Twitter : @picapriscilla
Foto Terbaru Pica Priscilla
Demikianlah Biodata Artis Cantik Pica Priscilla dan Foto Terbaru. Semoga bermanfaat untuk Anda